Jenis Karbohidrat
Berdasarkan Gugus Gula yang menyusunnya. Karbohidrat atau lebih dikenal dengan
sebutan Hidrat Arang, merupakan senyawa organik yang dibangun oleh unsur-unsur
C, H, dan O. Berdasarkan gugus gula yang menyusunnya, karbohidrat dibedakan menjadi
tiga sebagai berikut.
1). Monosakarida
Yaitu karbohidrat
yang tersusun dari satu gugus gula. Contoh: glukosa, fruktosa, dan galaktosa.
2). Disakarida
Yaitu karbohidrat
yang tersusun dari dua gugus gula. Contoh: sukrosa, maltosa, dan laktosa.
3). Polisakarida
Yaitu karbohidrat
yang tersusun dari tiga gugus gula. Contoh: amilum, selulosa, dan glikogen.
Fungsi karbohidrat
antara lain sebagai penghasil kalori dimana setiap gramnya menghasilkan 4,1
kalori , sebagai bahan dasar penyusun protein dan lemak, serta menjaga
keseimangan asam dan basa dalam tubbuh. Contoh makanan yang mengandung
karbohidrat antara lain beras, ketela, jagung, roti, dan gandum.
Tags:
Sebutkan macam karbohidrat berdasarkan gugus gula penyusunnya
Sebutkan jenis karbohidrat berdasarkan gugus gula penyusunnya
Sebutkan jenis karbohidrat berdasarkan gugus gula yang menyusunnya
Jelaskan macam karbohidrat berdasarkan gugus gula penyusunnya
Jelaskan jenis karbohidrat berdasarkan gugus gula penyusunnya
Jelaskan jenis karbohidrat berdasarkan gugus gula yang menyusunnya
Emoticon